1 / 17

KEMASAN

KEMASAN. Definisi kemasan Kemasan dapat didefinisikan sebagai seluruh kegiatan merancang dan memproduksi wadah atau bungkus atau kemasan suatu produk .

finn
Download Presentation

KEMASAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KEMASAN • Definisikemasan • Kemasandapatdidefinisikansebagaiseluruhkegiatanmerancangdanmemproduksiwadahataubungkusataukemasansuatuproduk. • Kemasanjugadapatdiartikansebagaiwadahataupembungkus yang gunamencegahataumengurangiterjadinyakerusakan-kerusakanpadabahan yang dikemasatau yang dibungkusnya

  2. TEKNIK PENGEMASAN • Edible packaging dapatdikelompokkanmenjadiduabagian, yaitu yang berfungsisebagaipelapis (edible coating) dan yang berbentuklembaran (edible film). Edible coating banyakdigunakanuntukpelapisprodukdagingbeku, makanan semi basah (intermediate moisture foods), produkkonfeksionari, ayambeku, produkhasillaut, sosis, buah-buahandanobata-obatanterutamauntukpelapiskapsul (Krochta et al., 1994).

  3. EDIBLE FILM

  4. Definisi • Edible film adalahlapisantipis yang dibuatdaribahan yang dapatdimakan, dibentukdiataskomponenmakanan yang berfungsisebagaipenghambat transfer massa (misalnyakelembaban, oksigen, lemakdanzatterlarut)danatausebagaicarrier bahanmakananatauaditifdanatauuntukmeningkatkanpenangananmakanan (Krochta, 1992).

  5. Sifat-sifat • menahan air sehingga dapat mencegah kehilangan kelembaban produk • memilikipermeabilitasselektifterhadap gas tertentu • mengendalikanperpindahanpadatanterlarutuntukmempertahankanwarnapigmenalamidangizi • sertamenjadipembawabahanaditifsepertipewarna, pengawetdanpenambah aroma yang memperbaikimutubahanpangan

  6. Edible Film • Penggunaan edible film untukpengemasanproduk-produkpangansepertisosis, buah-buahandansayuransegardapatmemperlambapenurunanmutu, karena edible film dapatberfungsisebagaipenahandifusi gas oksigen, karbondioksidadanuap air sertakomponen flavor, sehinggamampumenciptakankondisiatmosfir internal yang sesuaidengankebutuhanproduk yang dikemas. • Keuntunganpenggunaan edible film untukkemasanbahanpanganadalahuntukmemperpanjangumursimpanproduksertatidakmencemarilingkungankarenaedibel film inidapatdimakanbersamaproduk yang dikemasnya.

  7. Komponenpenyusun • Komponenutamapenyusun edible film dikelompokkanmenjaditiga, yaituhidrokoloid, lipidadankomposit. • Komponen yang cukupbesardalampembuatan edible film adalahplastisizer, yang berfungsiuntuk : - meningkatkanfleksibilitasdanekstensibilitas film - menghindari film darikeretakan - meningkatkanpermeabiliasterhadap gas, uap air danzatterlarut - meningkatkanelastisitas film

  8. Hidrokolid • Hidrokoloid yang digunakandalampembuatan edible film berupa protein ataupolisakarida. Bahandasar protein dapatberasaldarijagung, kedele, wheat gluten, kasein, kolagen , gelatin, corn zein, protein susudan protein ikan. • Polisakarida yang digunakandalampembuatan edible film adalahselulosadanturunannya, patidanturunannya, pektin, ekstrakgangganglaut (alginat, karagenan, agar), gum (gum arabdan gun karaya), xanthan, kitosandan lain-lain. Beberapapolimerpolisakarida yang banyakditelitiakhir-akhiriniadalahpatigandum (wheat), jagung (corn starch) dankentang.

  9. Lemak • Lemak yang umumdigunakandalampembuatan edible film adalahlilinalami (beeswax, carnauba wax, parrafin wax), asilgliserol, asamlemak (asamoleatdanasamlaurat) serta emulsifier.

  10. Plastisizer • Plastisizeradalahbahanorganikdenganberatmolekulrendah yang ditambahkandenganmaksuduntukmemperlemahkekakuandaripolimer (Ward and Hadley, 1993), sekaligusmeningkatkanfleksibilitasdanekstensibilitaspolimer (Ferry, 1980).

  11. Plastisizer • Mekanismeprosesplastisisasipolimersebagaiakibatpenambahanplastisizerberdasarkan Sears and Darby, 1982 didalam : Di Gioia and Guilbert, 1999) melaluiurutansebagaiberikut : 1. pembasahandanadsorpsi 2. pemecahandanataupenetrasi padapermukaan 3. absorpsi, difusi 4. pemutusanpadabagianamorf 5. pemotonganstruktur

  12. Jenis-jenisplastisier • Beberapajenisplastisizer yang dapatdigunakandalampembuatan edible film adalahgliserol, lilinlebah, polivinilalkoholdansorbitol. • Jenis-jenisplastisizer yang pentinglainnyadandapatdigunakandalamedible film adalah : • AsamLaurat (CH3(CH2)10COOH) • AsamOktanoat (CH3(CH2)6COOH) • AsamLaktat • TrietilenGlikol (CH2CH2OCH2OH)2) • PolietilenGlikol(H(OCH2CH2)nOH)

  13. Pembuatan Edible Film • Prosespembuatan edible film dimulaidari • pelarutanbahandasarberupahidrokoloid, lipid ataukomposit • dilakukanpenambahanplastisizer. • Campurandipanaskanpadasuhu 55-70oC selama 15 menit. • Film dicetak (casting) dengancaramenuanglanadonanpadapermukaanlembarpolietilen yang licinmenggunakan auto-casting machine. • Selanjutnyadibiarkanbeberapa jam padasuhu 35oC dengan RH ruangan 50%. • Film yang dihasilkankemudiandikeringkanselama 12-18jam padasuhu 30oC RH 50% • dandilanjutkandenganpenyimpanan (conditioning) dalamruangselama 24 jam menggunakansuhudan RH ambien.

  14. EDIBLE COATING

  15. Edible Coating • Edible coating didefinisikansebagailapisantipis yang digunakanuntukmelapisiprodukataudiletakkandiantaraproduk. Lapisaniniberfungsiuntukmelindungiprodukdarikerusakanmekanisdenganmengurangitransmisiuap air, aroma, danlemakdaribahanpangan yang dikemas. • Komponenpenyusunedible coating terdiridariberbagaijenisbahanalami yang mudahdidapat, yaituhidrokoloid, lipid, dankomposit. Bahan-bahaninisangatbaikdigunakansebagaipenghambatperpindahan gas, meningkatkankekuatanstruktur, danmenghambatpenyerapanzat- zatvolatilsehinggaefektifuntukmencegahoksidasilemakpadaprodukpangan.

  16. Edible Coating • Bentuk lain dari edible packaging adalah edible coating, yaitupelapisanbahanpangandenganbahanpelapis yang dapatdimakan. Bahan-bahanbakuuntukpembuatan edible coating samadengan edible film, hanyasajadalampembuatan edible coating tidakadapenambahanplastisizer, sehinggapelapis yang dihasilkantidakberbentuk film. • Keuntunganpenggunaanedible coating padaprodukantara lain adalahdapatmelindungibuahselamamasasimpan, penampakanasliprodukmeningkat, dapatlangsungdimakan, danamanuntukdikonsumsi. Penelitianini

  17. Edible Coating • Cara-carapelapisanuntuk edible coating adalahpencelupan, penyemprotanataupenuangan. Metodepencelupandilakukandengancaramencelupkanbahanmakanankedalamedible coating. Untukmendapatkanpermukaan yang rata, dibutuhkansuau mantel. Setelahpencelupan, kelebihan mantel dialirkankeprodukdankemudiandikeringkan agar diperolehteksur yang keras. • Metodepenyemprotandilakukandengancaramenyemprokanedible coating padabahanpanganpadasatusisinya, sehinggahasilnyalebihseragamdanpraktisdibandingkancarapencelupan. Metodepenuangandilakukandengancaramenuang edible coating kebahan yang akandilapis. Teknikinimenghasilkanbahan yang lembut dan permukaan yang datar, tetapi ketebalannya harus diperhatikan karena berpengaruh terhadap permukaan bahan.

More Related