1 / 13

PENYUSUNAN STANDARD OPERATING PROCEDURES

PENYUSUNAN STANDARD OPERATING PROCEDURES. Teknik Penulisan SOP. Ringkas, Rinci, Runtut , mudah dibaca dan dipahami Tidak ambigu (makna ganda) dan jelas Menggunakan kalimat perintah atau kalimat kerja aktif Tidak menggunakan istilah “anda, kamu”

ranae
Download Presentation

PENYUSUNAN STANDARD OPERATING PROCEDURES

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENYUSUNANSTANDARD OPERATING PROCEDURES

  2. Teknik Penulisan SOP • Ringkas, Rinci, Runtut, mudah dibaca dan dipahami • Tidak ambigu (makna ganda) dan jelas • Menggunakan kalimat perintah atau kalimat kerja aktif • Tidak menggunakan istilah “anda,kamu” • Tahapan prosedur tidak bertele-tele atau terlalu panjang, diupayakan sederhana dan pendek (maksimal 20tahapan, bila lebih buat dalam SOP baru) • Sebaiknya ditambahkan flowchart untuk menggambarkan prosedur • Gunakan standar penulisan yang telah ditentukan organisasi (bila ada)

  3. Macam SOP • SOP Pelayanan • SOP Administrasi • SOP Keamanan dan Keselamatan

  4. SOP Pelayanan Berkaitan dengan pelayanan pada pasien. Meliputi unsur tata cara pelayanan antara lain: komunikasi (cara dan isi), sikap tubuh. Contoh: SOP Pelayanan Front Office, SOP Pelayanan Apotik, SOP Pelayanan Poli, SOP Pelayanan Doorkeeper, SOP Pelayanan Parkir

  5. SOP Administrasi Berkaitan dengan proses administrasi di unit yang bersangkutan. Proses dapatberkaitan dengan pasien. Contoh: SOP Proses Pengisian Rekam Medis, SOP Proses Permintaan Obat, SOP Proses Pencatatan Keuangan, SOP Kalibrasi Alat Medis

  6. SOP KeamanandanKeselamatan Berkaitan dengan tindakan untuk menjaga keselamatan dan keamanan pelayanan pada pasien. Tidak berkaitan dengan pasien namun memberikan pengaruh pada kastemer (petugas dan pasien) Contoh: SOP Penyimpanan Obat, SOP Penanganan Jarum Suntik Bekas, SOP Cuci Tangan Petugas, SOP Pemusnahan Obat Kadaluarsa

  7. PROSESPENYUSUNANSOP

  8. Persiapan Penyusunan SOP • Tentukan Tim Penyusun di unit kerja yang mengembangkan SOP • Tentukan kegiatan yang akan dibuatkan SOP  Tentukan Indikator • Cari dan kumpulkan semua bahan rujukan yang terkait dengan berbagai aspek dalam setiap kegiatan yang akan disusun SOP • Buat daftar urutan aktivitas dari kegiatan yang akan disusun SOP • Dokumentasikan hasil urutan aktivitas dari kegiatan sebagai suatu dokumen SOP • Lakukan uji coba dokumen SOP • Lakukan review berdasarkan hasil uji coba dokumen SOP untuk menyempurnakan SOP • Sahkan SOP

  9. CONTOH SOP DAN INDIKATOR AKTIVITAS INDIKATOR SOP PENERIMAAN RESEP SOP PELAYANAN RESEP APOTIK (WAKTU PELAYANAN OBAT NON RACIKAN) PENYIAPAN OBAT NON RACIKAN SOP PENYIAPAN OBAT MEMBERIKAN OBAT KEPADA PASIEN SOP SERAH TERIMA OBAT KEPADA PASIEN

  10. TEMPLATE DOKUMEN SOP

  11. CONTOH SOP PELAYANAN APOTIK

  12. Dilanjutkan.....

  13. Lanjutan.....

More Related