1 / 34

PERAN DAN FUNGSI BALITBANG DALAM MENDUKUNG KEBIJAKAN GUBERNUR JAWA TENGAH

PERAN DAN FUNGSI BALITBANG DALAM MENDUKUNG KEBIJAKAN GUBERNUR JAWA TENGAH. Oleh Ir. AGUS WARIYANTO, SIP. MM Kepala Badan Penelitian Dan Pengembangan (Balitbang) Provinsi Jawa Tengah.

thina
Download Presentation

PERAN DAN FUNGSI BALITBANG DALAM MENDUKUNG KEBIJAKAN GUBERNUR JAWA TENGAH

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PERAN DAN FUNGSI BALITBANG DALAM MENDUKUNG KEBIJAKAN GUBERNUR JAWA TENGAH Oleh Ir. AGUS WARIYANTO, SIP. MM KepalaBadanPenelitian Dan Pengembangan (Balitbang) ProvinsiJawa Tengah Disampaikan pada Rapat KoordinasiPenelitiandanPengembangandenganPerangkat Daerah ProvinsiJawaTimur, PemerintahKabupaten/Kota se-JawaTimur, Surabaya 25 -26 Maret2014

  2. SISTIMATIKA • PENDAHULUAN • PERAN DAN FUNGSI BALITBANG • LAIN-LAIN

  3. JAWA TENGAH LUAS GEOGRAFI MAYORITAS MATA PENCAHARIAN DEMOGRAFI 3,25 JT Ha 32,382 JT DUK JATENG 1,70 % DARI LUAS INDONESIA PERTANIAN, PERKEBUNAN, KEHUTANAN, PETERNAKAN, PERIKANAN, UMKM, INDUSTRI PADAT KARYA LAHAN SAWAH 992 RIBU Ha BUKAN SAWAH 2,26 JT Ha IKM : 645.005 Unit, 2,853 jiwa Sektor Industri 33 % PDRB 29 KAB & 6 KOTA, MELIPUTI 573 KECAMATAN, 7.809 DESA & 767 KEL 3

  4. ISU STRATEGIS 1) PENGURANGAN PENGANGGURAN 2) PENGURANGAN KEMISKINAN 4 4

  5. ISU STRATEGIS 3) PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR 1) PENGURANGAN PENGANGGURAN JALAN TOL SMG - SOLO PELABUHAN TANJUNG EMAS SMG WADUK JATIBARANG SMG 2) PENGURANGAN KEMISKINAN BANDARA AHMAD YANI SMG 5 REL GANDA 5

  6. ISU STRATEGIS 4) DAULAT PANGAN 6 6

  7. ISU STRATEGIS 5) DAULAT ENERGI PLTU TANJUNG JATI B, JEPARA PLTU REMBANG PLTU BATANG PANAS BUMI UNGARAN PANAS BUMI TEGAL PLTS 7

  8. ISU STRATEGIS 6) TATA KELOLA PEMERINTAHAN & DEMOKRATISASI 8 8

  9. V I S I MENUJU JAWA TENGAH SEJAHTERA DAN BERDIKARI, Mboten Korupsi Mboten Ngapusi

  10. Membangun Jateng berbasis Trisakti Bung Karno, Berdaulat di Bid Politik, Berdikari di Bid Ekonomi, & Berkepribadian di Bid Kebudayaan. 1 MISI Mewujudkan Kesejahteraan Masy yg Berkeadilan, Menanggulangi Kemiskinan dan Pengangguran. 2 Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang Bersih, Jujur dan Transparan, “Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi”. 3 Memperkuat Kelembagaan Sosial Masy untuk Kat Persatuan & Kesatuan. 4 Memperkuat Parisipasi Masyarakat dalam Pengambilan Keputusan dan Proses Pembangunan yang Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak. 5 6 Kat Kualitas Yan Publik untuk Memenuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat. 7 Kat Infrastruktur untuk Mempercepat Pembangunan Jateng yang Berkelanjutan dan Ramah Lingkungan.

  11. PERMASALAHAN KOPERASI & UMKM MASIH TRADISIONAL; PARIWISATA TDK DIKELOLA DGN BAIK; ASET DAERAH BLM DIOPTIMALKAN; REFORMASI BIROKRASI BLM BERJALAN MAKSIMAL; KESADARAN POLITIK MASY RENDAH; KAMBTIBNAS DIDUKUNG PERSONIL TERBATAS; INFRASTRUKTUR & PERHUB BLM OPTIMAL; PENGEMBANGAN WILAYAH MSIH TDP KESENJANGAN; SUMBER DAYA ALAM & LINGKUNGAN HIDUP RUSAK; PENANGGULANGAN BENCANA BLM BERJALAN OPTIMAL. KEMISKINAN MENCAPAI 14,56%; PENGANGGURAN 5,57%; KESEJAHTERAAN PEKERJA KURANG,  UMK 97,14% KHL; PENDIDIKAN BLM OPTIMAL; KESEHATAN KRG,  AKI 116,34 (TAHUN 2012); KESETARAAN GENDER & LIND ANAK MASIH LEMAH; SENI BUDAYA JAWA MULAI LUNTUR; KETIMPANGAN PENDAPATAN  0,6965; ENERGI TERGANTUNG BBM (BHN BAKAR FOSIL); SEKTOR PANGAN BELUM DAULAT; IKLIM INVESTASI TDK DIDUKUNG PERIJINAN TERPADU;

  12. KETERKAITAN PERMASALAHAN, ISU STRATEGIS, VISI DAN MISI SERTA FOKUS / PROGRAM UNGGULAN VISI Membangun Jateng berbasis Trisakti Bung Karno, Berdaulat di Bid Politik, Berdikari di Bid Ekonomi, & Berkepribadian di Bid Kebudayaan. “Menuju Jawa Tengah Sejahtera dan Berdikari “ mboten korupsi mboten ngapusi • Kemiskinan • Pengangguran • Kesejahteraan Pekerja • Pendidikan • Kesehatan • Keadilan Gender dan • Perlindungan Anak • 7. Seni Budaya Jawa • 8. Ketimpangan Pdptn • Masy & Antar Wilayah • Energi • Pangan • Iklim Investasi • Kop & UKM • Pariwisata • Aset Daerah • Reform Birokrasi • Politik • Kamtibmas • Infras & Perhubungan • Pengemb. Wilayah • SDA dan LH • Penang. Bencana 1 ISU STRATEGIS • Pengurangan Kemiskinan • Pengurangan Pengangguran • Pemb. Infrastruktur • Kedaulatan Pangan • Kedaulatan Energi • Tatakelola Pem, Demokratisasi & Kondusivitas Wil. MISI 2 Mewujudkan Kesejahteraan Masy yg Berkeadilan, Menanggulangi Kemiskinan dan Pengangguran. P E R M A S A L A H A N Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang Bersih, Jujur dan Transparan, “Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi”. 3 Memperkuat Kelembagaan Sosial Masy untuk Kat Persatuan & Kesatuan. 4 Lingk Strategis Memperkuat Parisipasi Masyarakat dalam Pengambilan Keputusan dan Proses Pembangunan yang Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak. 5 FOKUS / PROGRAM UNGGULAN 6 Kat Kualitas Yan Publik untuk Memenuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat. • Pddkan pol masy. • Reform Birokrasi • Menguatkan sistim yan publik • Desa Mandiri • Kat kesjh buruh • Rakyat Sehat 7. Dikdas dan menengah 8. Keadilan Gender & Perlnd Anak 9. Infras dan Perhubungan 10. Ijo Royo – royo 11. Seni Budaya Jawa Kat Infrastruktur untuk Mempercepat Pembangunan Jateng yang Berkelanjutan dan Ramah Lingkungan. 7

  13. PERAN DAN FUNGSI BALITBANG

  14. TUPOKSI BALITBANG (PERDA No. 7/2008 ps.45 danPerGub N0 91/2008) PerumusanKebijakanTek Bid Litbang Penyelengaraanurusanpemerintahandanyan-um bid Litbang Pembinaan, FasilitasidanPelaksanaantugasLitbang Pemantauan, Eval, danPelaporan Bid Litbang Pelaksanaankesekretariatan Pelaksanaantugas lain drGub

  15. BENTUK KEGIATAN KELITBANGAN

  16. PEMBANGUNAN IPTEK PENINGKATAN BUDAYA IPTEK

  17. Lanjutan ........ (3) Program Utama(sesuai RPJMD) • Pengembangan Iptek dan Inovasi Daerah • Pengkajian dan Penelitian Bidang Informasi dan Komunikasi Program Pendukung • Pelayanan Administrasi Perkantoran • Peningkatan Sarpras • Peningkatan Disiplin Aparatur • Peningkatan Kapasitas SDM

  18. DUKUNGAN THP KEBIJAKAN GUBERNUR Draft Perda / NA Rekomendasi Kebijakan Penyusunan Model Pembg

  19. LAIN-LAIN

  20. PENGUATAN SIDa JATENG Dasar • PeraturanBersamaMenristek Dan Mendagri No. 03/ 2012 dan No. 36 / 2012 ttgPenguatan Sistem Inovasi Daerah • PergubJateng No 65 Th 2012 ttgSIDa Prov. Jateng • Kep. GubJateng No. 030/6 Th 2013 ttgPembentukan Tim KoordSIDaProvJateng • Kep. SekdaJateng No. 030/10761 Th 2013 ttgPembentukanSekretariatSIDaProvJateng

  21. Sentra HKI: - 10 di PT. - 5 di SKPD. - 1 Swasta. KONDISI KELEMBAGAAN LPPD: 1 di Provinsi, 5 diKab/Kota 14 DRD Sinergi Lembaga & Kegiatan Inovasi InkubatorTeknologi Bisnis & Lembaga Intermediasi: 7 inkubator & 4 BTC Tersebar di PT, SKPD & Swasta Science Tech. Park: - Solo Techno Park (STP). - Dunia Pintar. - Kampung Teknologi. - Agro Techno Park (ATP). PusatLayanan UsahaTerpadu/ UMKM Center 21

  22. 6 LPPD; 7 PTN; 232 PTS The Lie KONDISI JEJARING SIDa • Pertemuan antar Litbang: • Forum FGD/seminar Jarlitbang Iptek. • RakorKelitbangan. Not going To Die You can Be like God Temu Litbang – Dunia Usaha: Workshop SIDa; Link and match teknologi; PameranProdukInovasi (PPI); KajianStrategis.

  23. KONDISI SUMBER DAYA APBD Provinsi Jateng untuk Kelitbangan dan Iptek: Tahun 2012 = Rp 1,47 Triliun (13,07%) Tahun 2013 = Rp 1,57 Triliun (12,34%) APBD Kabupaten/Kota yang memiliki LPPD: Tahun 2012 = Rp 16,54 Miliar. Tahun 2013 = Rp 16,28 Miliar. • 84 pemenang hasil • krenova s/d • tahun 2013. • 231 dokumen hasil • litbang s/d • tahun2012. • Fasilitasi pengajuan paten. Sumber Pendanaan Litbang: APBN/APBD, dunia usaha dan sumber lain yang sah Sarana prasarana Litbang belum memadai. 23

  24. Kebijakan Penataan SIDa Jateng UNSUR PENATAAN SIDa KELEMBAGAAN JEJARING KESUMBERDAYAAN Membangun kelembagaan inovasi yang handal dan memiliki basis yang kokoh sampai tataran berbagai perdesaan di Jateng Mewujudkan keberlangsungan proses komunikasi intensif dan mobilisasi Iptek yang terfasilitasi struktur pemerintahan daerah (kab/kota) yang inovatif Mewujudkan kemampuan pengelolaan potensi sumberdaya SIDa yang terintegrasi sehingga mampu mengungkit kesejahteraan masyarakat secara sistematis terencana, berperspektif kewilayahan, dan partisipatif DESA/KELURAHAN INOVASI KAB/KOTA INOVATIF KLASTER UMKM BERBASIS TEKNOLOGI 24

  25. PETA RENCANA (ROADMAP) MilestonePembangunan SIDa Jateng 2012-2018 Penguatan SIDa 35 Kab/Kota se-JawaTengah PeningkatanKapasitas SIDa Klaster Unggulan Berdaya Saing Global Implementasi Master Plan 35 Klaster Prioritas Provinsi Jaringan Centre of Excellent pada sektor: Biofarmaka, Makanan Olahan,Tekstil, Logam Sosialisasi & Capacity Building SIDa Implementasi Master Plan Jaringan Inovasi Master Plan 35 Klaster Prioritas Provinsi 10 ribu technopreneur Master Plan Jaringan Inovasi Peningkatan Kapasitas PI-UMKM 750 Desa Inovatif Percontohan Berbasis Lingkungan Pengembangan Pusat Inovasi (PI)-UMKM Implementasi Master Plan 58 Desa Inovatif Berbasis Lingkungan Master Plan Desa Inovatif Berbasis Lingkungan

  26. PENGEMBANGAN PRODUK UNGGULAN KABUPATEN - KOTA SALATIGA MAKANAN OLAHAN JEPARA KACANG TANAH GARUDA FOOD KLATEN LOGAM PURBALINGGA KNALPOT – SAPU GLAGAH ASTRA MOTOR SURAKARTA SOLO TECHNO PARK KARANGANYAR BIOFARMAKA SIDO MUNCUL BANJARNEGARA KENTANG INDOFOOD WONOGIRI UBIKAYU BOGASARI KEBUMEN KELAPA EKSPOR

  27. MODEL KOTA INOVATIF Pekalongan DasarPemikiran: pengalamankeberhasilansuatunegaradgndayasaingtinggi yang berkelanjutan (8 faktor); Birokrasikondusif; reformasi DayadukungIptekdanInformasi (ICT); JaringanInformasi; antar stakeholder PengembanganBudayaInovasi PengembanganKlasterindustri Meningkatkanpelayanandasar Kota Pekalongan yang kreatifinovatif, atausmart city trend global; HKI, standarmutu,, dll Keunggulanlokal, (batik, tekstil, ikan) • Tim Inovasi SK Walikota Tim Inovasi Daerah: • PokjaPengembanganBudayaInovasi, • PokjaDayaDukungJaringandanPenyesuaian Trend Global • PokjaPengembanganKerangkaUmum yang kondusifbagiinovasi • Pokjapengembanganklaster industry (batik, tekstil, tenun, pengolahanikan) • Fokuspengembangan IT, meliputi 3 aspekyaitu; • Suprastruktur: sosial= kebijakan, regulasi, SDM dankelembagaan, teknikal= software TI • Infrastruktur; berupajaringaninterkoneksi, SKPD, kelurahandansekolahsehinggamemudahkaninformasidanpelayananpublik. • Infostruktur; berupaaplikasiperangkatlunakdalampelayananpublik. Strukturorganisasiperangkatdaerah; Pada Kantor PDE, dibentukbidangInovasi

  28. KERJASAMA KELITBANGAN Kesepakatan Bersama (MoU), antara Gubernur Jateng dengan : • Menteri Riset dan Teknologi RI • Kepala BPPT • Kepala Badan DIKLIT Kemensos RI • Kepala Balitbang Kemendikbud RI (dalam Proses) • Kepala Balitbang Kemenkes RI (dalam Proses) • Direktur Perum Perhutani (dalam Proses)

  29. Lanjutan ...........(2) Perjanjian Kerjasama (PKS), Kepala Balitbang Jateng dengan : • Deputi Bidang Kelembagaan Iptek KementerianRiset Dan Teknologi RI tentang Penguatan SIDa di Jateng • Kepala Balai Inkubator Teknologi tentang Penerapan Teknologi Untuk Mendukung Pengembangan Kewirausahaan Berbasis Teknologi Di Provinsi Jateng • Kepala Badan Diklit Kesos RI tentang Litbang Bidang Kesos di Provinsi Jateng • Kepala Puslitbang Perhutani tentang Litbang Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa Sekitar Hutan Di Provinsi Jateng • Kepala Puslitjak Balitbang Kemendikbud RI tentang Penguatan Jarlitbang Pendidikan dan Kebudayaan

  30. Pembentukan Konsorsium 1. TELEMATIKA, Dengan Tujuan Migrasi Dari TV Analog Ke TV Digital Tahun 2018. Sekretariat Di UNISSULA (Universitas Sultan Agung) Semarang. Dengan Anggota: BALITBANG Jateng, Kemenristek, Kemenkominfo, PT. Pura Barutama Kudus, ITS Surabaya, Univervitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, UNDIP. 2. Konsorsium Ternak Ruminansia Kecil (Kambing/Domba), dengan alasan potensi populasi kambing tertinggi di Indonesia, sedangkan populasi domba tertinggi nomor 2 di Indonesia. Perlu dikembangkan teknologi reproduksi melalui Sinkronisasi/Gertak Birahi dan Inseminasi Buatan (IB). Sekretariat di UNDIP.

  31. Konsorsium Berbasis Logam, Dengan Alasan Industri Pengecoran Logam Terbesar Di Indonesia Berada Di Ceper, Klaten. Sekretriat Di Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Pembentukan Forum Energi Baru Terbarukan Dalam Rangka Mewujudkan Daulat Energi.

  32. CAPAIAN KINERJA • Anugerah Prayogasala tahun 2012, sbg Lembaga Pranata Litbang Provinsi terbaik • Anugerah Iptek Budhipura tahun 2013, • Anugerah Provinsi Pelopor Penguatan Sistem Inovasi Daerah (SIDa) Tahun 2013 • Fasilitasi Pembentukan Desa Inovasi (Rencana 58 Desa Percontohan), Klaster UMKM Berbasis Iptek (35 klaster inti), Kabupaten/Kota Inovatif

  33. TERIMA KASIH

More Related