1 / 16

Prak . Dasar Dasar Pemrograman F Pertemuan-2 Sequence dan Pengenalan Variabel

Prak . Dasar Dasar Pemrograman F Pertemuan-2 Sequence dan Pengenalan Variabel. Dika Noviana . || Jeki Cahya S. SEQUENCE. Sekuens adalah urut-urutan dalam menjalankan suatu instruksi secara logika agar maksud yang dikandung tercapai .

dionne
Download Presentation

Prak . Dasar Dasar Pemrograman F Pertemuan-2 Sequence dan Pengenalan Variabel

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Prak. DasarDasarPemrograman F Pertemuan-2 Sequence danPengenalanVariabel DikaNoviana. || JekiCahya S.

  2. SEQUENCE • Sekuensadalahurut-urutandalammenjalankansuatuinstruksisecaralogika agar maksud yang dikandungtercapai. • Sudahtentuadabanyakcaradalammencapaisuatumaksudsehinggaadabanyakcara pula suatusekuens yang bisadihasilkan.

  3. Sequence dalam Pascal • Dalammelatihurutanmembuat program, kitamenggunakanpseudo code. • Pseudo code merupakanperintah yang terdiridari : 1. p*  cetakbintang 2. p^  cetakspasi 3. NL cetak enter/perpindahanbaris 4. ;  akhirperintah

  4. Contoh 1 NL; p*;p*;p*; p*;p*;NL; p*;p^;p^;p^;p*;NL; p*;p^;p^;p^;p*;NL; p*;p^;p^;p^;p*;NL; p*;p*;p*;p*;p*;NL; Polaapakah yang terbentukdariperintah-perintahini? Akanterbentukpola ***** * * * * * * *****

  5. Contoh 2 BentukPola: * ** *** Maka pseudo codenya : p*;NL; p*;p*;NL; p*;p*;p*;NL; Di pascal

  6. Program pascal uses crt; begin clrscr; write(‘*’);writeln(‘’); write(‘*’);write(‘*’);writeln(‘’); write(‘*’); write(‘*’); write(‘*’); Readln; end. uses crt; begin clrscr; write(‘*’);writeln(‘’); write(‘**’); writeln(‘’); write(‘***’); Readln; end. uses crt; begin clrscr; writeln(‘*’); writeln(‘**’); write(‘***’); Readln; end.  HEADER= library wajibuntukpascal  bagianpembukapada main program, procedure, function  membersihkanlayar (blank) membacainputandaritombol enter pada keyboard untukmelakukansuatuproses  penutupdari main program, biasadigunakanpada end (ex end.) Write(‘’)  mencetaktanpa newline/barisbaru Writeln(‘’)  mencetakdengan newline/barisbaru ; akhirdarisuatuperintahkecualipada begin

  7. Identifier • Identifier merupakansebuahnama yang digunakanuntukkeperluanpenyimpanansuatunilai,pendaklarasianvariabel, konstanta, type dannama program maupun subprogram. • Jenis : • Konstanta : • nilainyatetapselama program berjalan • Variable : • Nilainyabisaberubah-ubahsesuaikebutuhan user

  8. Aturan Identifier • Nama identifier harusdimulai (karakterpertama) dengankarakterhurufalfabet a-z atau A-Z • Setelahkarakterpertama, dapatdilanjutkandengankarakteralfanumerik (angkamaupunhuruf), dan underscore (_) • Dalampenulisan identifier tidakbolehmenggunakankarakter-karakterberikutini ~ ! @ # $ % ^ & * ( ) + ` - = { } [ ] : " ; ' < > ? , . / | • Tidakbolehmenuliskan identifier dengannama yang sesuaikatatercadang (reserved word) dalam PASCAL, sepertiand, array, begin, case, const, div, do, downto, else, end, file, for, forward, function, goto, if, in, label, mod, nil, not, of, or, packed, procedure, program, record, repeat, set, then, to, type, until, var, while, with.

  9. Konstanta Pendeklarasiankonstanta: Const Identifier1 = value; Contoh: Const pi = 3.14;

  10. Variabel PendeklarasianVariabel Varnama-variabel: tipe-data; contoh: var bilangan1 : integer;

  11. Tipe Data • Integer, merupakantipe data bilanganbulat yang memilikijangkauanantara -32768 s/d 32767. Selainituterdapat pula tipe data longint yang jugamasihterkaitdenganbilanganbulat. Jangkauandarilongintjauhlebihbesardaripada integer. • Real, merupakantipe data bilanganriil yang memilikijangkauan 3.4 x 10-38 s/d 3.4 x 1038, demikian pula untukbilangannegatifnya. Untukmenuliskansuatunilaibilanganriildapatmenggunakan format scientific maupundesimal. Berikutiniadalahduanilai yang ekuivalen 452.13 dan 4.5213e2

  12. Tipe Data • Char, • merupakantipe data untuknilai yang berupakarakter. • Boolean, • merupakantipe data yang hanyabernilaiTRUE atauFALSE saja.

  13. ContohKonstantadanVariabel uses crt; var a: string; b: integer; const phi=3.14; begin clrscr; write('Masukkannama =');readln(a); write('Masukkanangka=');readln(b); b:=b+b; writeln; writeln('======================='); writeln('Nama =',a); writeln('Angka+Angka =',b); writeln('Konstanta =',phi:0:2); readkey; end.

  14. MAU TUGAS???chek this out

  15. Kabargembira!!!Materidantugasbisa kalian download di :chikandud.blogspot.com

  16. See you Next Week

More Related