310 likes | 527 Views
TUGAS. PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI. Di Susun Oleh :. BAYU ANGGARA A2.1300049 TI 1B. HARDWARE.
E N D
TUGAS PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI Di SusunOleh: BAYU ANGGARA A2.1300049 TI 1B
HARDWARE Hardware dapatbekerjaberdasarkanperintah yang telahditentukanadapadanya, atau yang jugadisebutdengandenganistilah instruction set. Denganadanyaperintah yang dapatdimengertioleh hardware tersebut, maka hardware tersebutdapatmelakukanberbagaikegiatan yang telahditentukanolehpemberiperintah. Secarafisik, Komputerterdiridaribeberapakomponen yang merupakansuatusistem. Sistemadalahkomponen-komponen yang salingbekerjasamamembentuksuatukesatuan. Apabilasalahsatukomponentidakberfungsi, akanmengakibatkantidakberfungsinyaproses-proses yang adakomputerdenganbaik. Komponenkomputerinitermasukdalamkategorielemenperangkatkeras (hardware).
INPUT DEVICE Alatmasukan (input device), adalahalat yang digunakanuntukmenerimamasukanyang dapatberupamasukan data ataupunmasukan program. Beberapaalatmasukanmempunyaifungsiganda, yaitu, sebagaialatmasukandansekaligussebagaialatkeluaran (ouput) untukmenampilkanhasil. Alat I/O demikiandisebutterminal.
Penggolongan Input Device : • A. Keyboard • Merupakanalat input yang paling umumdanbanyakdigunakan. Beberapaalat input yang menggunakan keyboard untukmemasukkan input adalah : • Visual display terminal (VDT) disebutjugadengannama Visual display unit terdiridari keyboard dan visual display (tampilan display)
Point of sale terminal (POS), biasanyadigunakandiswalayan. POS terminal merupakanperkembangandari cash register yang dapatdihubungkandengankomputeruntuktujuanpengendalianpersediaan (inventory control) danpenjadwalanpemesanankembalibarang yang akandipesan. Alattambahanpada POS Terminal meliputi OCR Tag Reader atau Bar code reader.
Financial transaction terminal, digunakanuntuktransaksi yang berhubungandengankeuangan. Salahsatuaplikasinyayaituuntuk Electronic Fund Transfer (EFT) denganmenggunakanATM.
B. Pointing Device • mouse • Touch screen, layar monitor yang akanmengaktifkan program bilalayarnyadisentuhdengantangan
Light Pen, merupakanmenyentuhlayar monitor denganpena. Posisisentuhandilayarakanlebihtepatdanteliti. • Digitizer Graphic Tablet, digunakanuntukmembuatgrafikataugambardengancaramenghubungkanduabuahtitikdi graphic tablet denganalat yang menyerupaipen.
C. Scanner • Magnetic Ink character recognition (MICR), alatpembacapengenalkaraktertintamagnetik, banyakdigunakandi bank-bank amerikauntuktransaksicek. Dibutuhkantintamagnetikygkhusussupayabisadibacaolehalatnya.
Optical Data reader, dapatberupa Optical Character Recognition (OCR) Reader, OCR Tag Reader (banyakdipergunakanditoko-tokoserbaadauntukmembaca label data barang yang dijual yang dicetakdenganbentuk (font) karakter OCR), Bar Code Reader, Optical Mark Recognition (OMR) Reader (banyakdigunakanuntukpenilaian test (test scoring). Jawabandarites yang diberikandijawabdikertas mark sense form (denganpensil 2B). OMR jugabanyakdigunakanuntukmembacahasildaridaftarpertanyaan (Questionarries), registrasimahasiswadsb).
D. Sensor • Merupakanalat yang mampusecaralangsungmenangkap data kejadianfisik. Data analog dikumpulkanolehalat sensor dandimasukankepengubah AD/DC yang selanjutnyadiprosesolehkomputer. Kamera Digital merupakansalahsatu sensor yang dipakaiuntukmenangkapobjekygselanjutnyadiprosesdengankomputer. Camera Recorder (Camcorder) merupakan sensor untukmenangkapobjek yang bergerak.
E. Joy Stick • Joy stick ataudalambahasaindonesiadisebuttuaskontroladalahalatmasukankomputer yang berwujudtuas yang dapatbergerakkesegalaarah. Alatinidapatmentransmisikanarahsebesarduaatautigadimensikekomputer. • F. Voice Recognizer • Biasadisebut Speech Recognizer yaitualatuntukmembuatkomputermengertiomonganmanusia.
OUTPUT DEVICE • Output device merupakanperangkatkomputer yang memberikan output/keluaran, baikberupatampilan visual, suara, maupuntampilancetak, dan lain sebagainya. Adapun yang termasuk output device adalah: • Monitor/ Lcd Monitor : berfungsiuntukmenampilkanproseskomputerdalambentuk visual/ gambar • Speaker : befungsiuntukmengeluarkansuaradarikomputer • Printer : untukmencetakpada media kertas, dansebagainya
A . MonitorMonitor merupakan unit keluaran yang memberikaninformasikepadapenggunakomputer. Tipe-tipe monitor yang sudahdikenaladalah.(1) CGA (Color Graphic Adapter) Tipe monitor standar IBM yang mempunyaikualitasresolusirendah. Monitor inihanyamampumenampilkan 4 warnadalam mode grafis.(2) EGA (Enhanced Graphic Adapter) EGA merupakantipe monitor yang tingkatannyadiatas CGA. Monitor inimampumenampilkan 16 warnadalam mode grafis.(3) EPGA (Enchanced Professional Graphic Adapter) Monitor inimampumenampilkan 256 warnapada mode grafis. Monitor inidisebutjugasebagai monitor PEGA atau PGA(4) VGA (Visual Graphic Adapter) VGA merupakantipe monitor yang sekarangbanyakdigunakan. Gambar yang dihasilkanmempunyawarnasampaijutaan. Mode grafisnyatampaklebihnyatadimata.(5) LCD (Liquid Crystal Display) LCD dikenalsebagai monitor flat ataulatar data denganresolusirendah, yang memilikikemampuanmenampilkanwarnasampaijutaan. LCD menggunakanpersenyawaancair yang mempunyaistrukturmolekul polar dandiapitolehduaelektode yang transparan
B. PrinterPrinter adalahsebuahperalatandarikomputer yang dapatmencetakteksataugambarke media kertasatau media lainnyasepertikertastransparansi. Perinterberdasarkanalatmekanikatau prose kerjanya yang digunakan, adalah.Impact, printer secarabekerjadengankertasdimanaprosescetaknyadenganmenggunakanjarum yang menghasilkantitikkotak (dot matrix).Non Impact, printer yang bekerjasecaramekanik, yaitupenyemprotan; danelektronikpada media cetaknya.Berdasarkanpekembanganteknologinya :Pin Dot matrixInk jetLaserThermalPin dot matrix diklasifikasikanberdasarkanjumlah pin yang dimilikioleh head printer, yaitu 9, 18 dan 24. Transmisi yang digunakan, yaitutransmisiparalel (byte-by-byte) dantransmisi serial (bit-by-bit transmission).
C. Speaker Speaker akanmemberikaninformasidalambentuksuara. ApabilaAndamendengarkanlagumelaluikomputer yang terhubung Internet danterhubungpadasaluranpemancarradion online, maka unit keluaran yang diperlukanadalah speaker. D . Plotter Plotter digunakanuntukmencetakgambarukuran yang cukupbesar, sepertigambarmesindankonstruksibangunan.
PROSES DEVICE Unit pemprosesan yang beradadalamkomputeradalahCentral Processing Unit(CPU). CPU merupakanotakataupengatursuatusistem yang mengolahsehinggamenghasilkaninformasi. Tigaunsurpentingdalam CPU, yaitu primary storage, arithmatic logic uinitdan control unit.1. Primary storage adalahukuranbesarnya processor ataubiasadisebutdengan main memory. 2. Arithmatic logic unit adalahsuatualat yang bertugasmelakukanperhitungandalamkomputer3. control unit adalahmerupakansuatualatpengontrolan yang beradadalamkomputer yang memberitahukan unit masukanmengenaijenis data, waktupemasukan, dantempatpenyimpanandidalam primary storage. Control unit jugabertugasmemberitahukankepadaarthmatic logic unit mengenaioperasi yang harusdilakukan, tempat data diperoleh, danletakhasilditempatkan
Perangkat-PerangkatAlatProses : A . Casing Casing adalahkotakpembungkusperangkatkeras(hardware)didalam CPU agar terhindardarikotorandansentuhantangan. B . Power supply Lower supplaymenyediakanaruslistrikuntukberbagaiperalatan CPU power supplaymengkonversilistrikdanmenyediakanaliranlistriktetapuntukdigunakankomputer. Kualitas power supplaymenentukankwalitaskinerjakomputer. Dayasebesar 300-400 wat yang disalurkan power supplaybiasanyacukupbagikomputer yang digunakanuntukpengetikanataupungrafik. Sementara, daya 400-500 watt dibutuhkanjikakomputerbekerjamenggunakanbanyakmenggunakanPeriferall.
C . Motherboard Motherboard adalahppanrangkaianutamakomputeruntukmemasang processor, memory danperangkatlainnya. D . Processor Processor adalahsebuah chip yang merupakanpengolahutamadanpusatpengendalianberbagaiperangkatkomputer.
E . Memory RAM 128mb-pc100-ecc-reg-sdram-memory-p-n-am21600-am21600Memory adalahalat yang berfungsimengolah data danintruksisertamenyimpaninformasi. Semakinbesarkapasitas memory yang digunakan, semakinbanyak data maupunperintah yang dapatdisimpanberikutinibeberapatipe memory berdasarkanurutandari yang tercepataksesnyahingga yang paling lambat.
F . VGA Card VGA Card adalahkartuelektronik yang berfungsimenghubungkan motherboard dan monitor. G . Sound Card Soundcard1Sound card adalahperangkat multimedia yang berfungsiuntukmengolahsuarapadakomputer.
H . I/O Card 41s6AGreEwL._SL500_AA280_Input / Output Card ( I/O Card ) adalahsebuahkartuelektronik yang berfungsimenghubungkanantara motherboard dengan unit masukandan unit keluaran. I/O Card jugaberfungsimenghubungkan motherboard dan hard disk serta floppy disk drive.
MEMORY INTERNAL Pengertianmemoriadalahsuatupenamaankonsep yang bisamenyimpan data danprogram.sedangkanMemori internal, yang dimaksudadalahbahwamemoriterpasanglangsungpada motherboard.Dengandemikian, pengertian memory internal sesungguhnyaitudapatberupa :• First-Level (L1) Cache• Second-Level (L2) Cache• Memory ModuleAkantetapipengelompokandari memory internal jugaterbagiatas :• RAM (Random Access Memory) dan• ROM (Read Only Memory)
MEMORY EKSTERNAL Memory Eksternaladalahmemori yang menyimpan data dalam media fisikberbentukkasetatau disk. agar tetapmengaliri transistor sehinggatetapdapatmenyimpan data. Olehkarenapenjagaanarusituharusdilakukansetiapbeberapasaat (yang disebut refreshing) makaprosesinimemakanwaktu yang lebihbanyakdaripadakinerja Static RAM.
2 . SOFTWARE Nama lain dari Software adalahperangkatlunak. Karenadisebutjugasebagaiperangkatlunak, makasifatnya pun berbedadengan hardware atauperangkatkeras, jikaperangkatkerasadalahkomponen yang nyata yang dapatdiliatdandisentuholehsecaralangsungmanusia, maka software atauPerangkatlunaktidakdapatdisentuhdandilihatsecarafisik, software memangtidaktampaksecarafisikdantidakberwujudbendanamunbisauntukdioperasikan. Pengertian Software komputeradalahsekumpulan data elektronik yang disimpandandiaturolehkomputer, data elektronik yang disimpanolehkomputeritudapatberupa program atauinstruksi yang akanmenjalankansuatuperintah. Melaluisofwareatauperangkatlunakinilahsuatukomputerdapatmenjalankansuatuperintah
A . CUI CUI adalah program yang berjalandengan mode tampilankonsol. CUI program yang akanandabuatkebanyakandisusunolehtampilanteks (walaupunandadapatmembuatefeksehinggaterlihattampilanseperti visual).Untukmembuat program CUI, andadapatmenggunakanbahasapemrogramanberbasiskonsolseperti Pascal, C , Perl, Phyton, danlainnya.
Klasifikasi CUI : 1 . SO (SistemOperasi) Sistemoperasimerupakansofware yang pertama kali dibacaolehkomputerpadasaat booting sebagaidasarpengoperasiankomputer. Terdapat 2 jenissistemoperasiberdasarkantampilanantarmukakepadapenggunanya (user interface) yaitu yang berbasis CUI (Character User Interface) danberbasis GUI (Graphical User Interface). Sistemoperasiberbasis CUI, misalnya : DOS (Disk Operating Sistem) danSistemOperasi UNIX dan Linux pada mode terminal ataukonsol. Sedangkansistemoperasiberbasis GUI, misalnya : Microsoft Windows 9x, 2000, NT, XP, sertasistemoperasi UNIX dan Linux yang telahmendukung GUI.
2 . Aplikasi Program aplikasimerupakanperangkatlunaksiappakai yang nantinyaakandigunakanuntukmembantumelaksanakanpekerjaanpenggunanya. Aplikasiinidisiapkansesuaikebutuhan.Program aplikasidapatdibedakanlagimenjadi :a. Word ProcessingWord Processing adalah program yang dapatdipakaiuntukmenyuntingnaskah. Contoh : Microsoft Word, Lotus Ami Pro dan WordPerfect. b. Desktop PublishingMerupakan program yang mengaturtataletakcetakanpadasuatunaskahsehinggasiapuntukdicetak. Contoh : Ventura Publisher, Page Maker. c. Program SpeadsheetMerupakanprogramprogram yang digunakanuntukmengolah data secaraberkolom. Contoh : Microsoft Excell, Lotus Improv.
d. Database Management SystemSalahsatukegunaankomputerdidalamorganisasiadalahuntukmenyimpan data dalamjumlahbesar. Dari data inidapatdihasilkanberbagaiinformasi. Untukmenyimpan, mengolah data, dankemudianmenghasilkaninformasi, diperlukan program yang disebutdengan program database management system (disingkat DBMS) danseringdisebutdengan program database saja. Contoh : Paradox, Foxpro, Microsoft Access, Approach.e. GraphicsSalahsatukebutuhanpenggunaadalahmembuatgambar. Untukituiabisamenggunakan program yang khususdigunakanuntukmembuatgambaratau graphics. Seseorang yang tidakpintarmenggambardengantangan, dapatmembuatgambar yang bagusdikomputer, karenagambardikomputermudahdiubahdandiolah. Contoh : Corel Draw, Stanford Graphics, Visio, adobe photoshop
3 . Pemograman System pengoperasianadalahsatu set program untukkomputermengendalikansumbernya (resources) sendiriseperti unit pemproses an pusat (central processing unit), ingatanutama (main memory), ingatansekunder (secondary memory), peranti Input dan Output (Input/Output devices). Oleh yang demikianperisianaplikasipengguna (users application software) tidakperlumenyediakansemuaarahan yang diperlukanolehkomputer.Inimembolehkanpengaturcaramemfokuskanusahanyakepadapenyelesaianmasalahkepadapelanggan.Program control adalahrangkaianperintahuntukmengontrolsuatuproses.
4 . Utility Program bantu (utility) merupakan program yang digunakanuntukmengisikekuranganataumenampilkankembali file suatusistemoperasi yang terhapus. PC Tools dan Norton Utilities merupakancontohdari program ini. Salahsatudarikelemahan DOS adalahtidakmampubekerjadisistemjaringan. Olehkarenaitubeberapaperusahaanmembuat program tambahan yang dapatmengubahsistem DOS tersebut (single user atau stand alone system) menjadisistemoperasi yang dapatdigunakanolehbanyakpemakai (multiuser). Netware, Token R ingdanLantasticmerukancontoh-contoh program ini.