1 / 16

Sesi 1: PERUSAHAAN DAERAH DALAM PERSPEKTIF STRATEGIS

Sesi 1: PERUSAHAAN DAERAH DALAM PERSPEKTIF STRATEGIS. Dr. Heru Kurnianto Tjahjono. PERSPEKTIF STRATEGI. AGENCY THEORY TRANSACTION COST RESOURCE DEPENDENCE POPULATION ECOLOGY INSTITUTIONAL. WHAT IS STRATEGY?. DESIGN PLANNING POSITIONING COGNITIVE ENTEPREUNEURIAL CULTURAL POWER.

galen
Download Presentation

Sesi 1: PERUSAHAAN DAERAH DALAM PERSPEKTIF STRATEGIS

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Sesi 1:PERUSAHAAN DAERAH DALAM PERSPEKTIF STRATEGIS Dr. Heru Kurnianto Tjahjono

  2. PERSPEKTIF STRATEGI • AGENCY THEORY • TRANSACTION COST • RESOURCE DEPENDENCE • POPULATION ECOLOGY • INSTITUTIONAL

  3. WHAT IS STRATEGY? • DESIGN • PLANNING • POSITIONING • COGNITIVE • ENTEPREUNEURIAL • CULTURAL • POWER • LEARNING • ENVIRONMENTAL • CONFIGURATIONAL

  4. Organizational Effectiveness McKinsey 7’s Model Politics Demographic Strategy Economic Structure System Regulation Shared values Social Staff Skill Technology Style Globalization Government Bureaucracy Human Right

  5. Sesi 2:KONSEP PERAN DAN PEMBERDAYAAN BUMD Dr. Heru Kurnianto Tjahjono

  6. Latar Belakang • Dalam hubungan ini, sebagai sumber-sumber penerimaan daerah keseluruhannya dalam pelaksanaan otonomi dan desentralisasi ini adalah: (a) Pendapatan Asli Daerah; (b) Dana Perimbangan; (c) Pinjaman Daerah dan (d) Lain-lain Penerimaan yang sah. • Sumber PAD tersebut meliputi; (a) hasil pajak daerah; (b) hasil retribusi daerah; (c) hasil perusahaan milik daerah dan hasil kekayaan daerah lainnya yang dipisahkan dan (d) lain- lain PAD yang sah.

  7. Latar Belakang • Tujuan dibentuknya BUMD : untuk melaksanakan pembangunan daerahmelalui pelayanan jasa kepadamasyarakat, penyelenggaraan kemanfaatan umum dan peningkatan penghasilan pemerintah daerah.

  8. Latar Belakang • Studi Biro Analisa Keuangan Depkeu (1997): perkembangan BUMD secara kuantitatif cukup pesat, yaitu dari 122 buah pada awal Pelita I hingga mencapai 651 buah pada tahun 1996. Namun tidak diikuti dengan peningkatan pada sisi kualitasnya, yang antara lain dapat dilihat dari kemampuan BUMD dalam memobilisasi dan menghasilkan pendapatannya.

  9. Analisis Internal dan Eksternal • Analisis Eksternal • Analisis Internal

  10. Analisis Eksternal

  11. Analisis Internal • Isu 1: Seberapa baik strategi saat ini berjalan? • Isu 2: Apa kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman? • Isu 3: Apakah biaya dan harga kompetitif? • Isu 4: Apakah lebih kompetitif dibandingkan pesaing kunci?

  12. Strategi BUMD Meningkatkan kinerja Usaha • Strategi Pengusahaan Perusahaan, - tindakan memperbaiki kinerja perusahaan, (a) Mengatasi kelemahan internal diantaranya melalui penetapan kembali core business, likuidasi unit bisnis yang selalu rugi, dan memperbaiki sistem manajemen organisasi; (b) Memaksimumkan kekuatan internal, yang antara lain dengan cara mengkonsentrasikan bisnis pada usaha yang berprospek tinggi, memperluas pasar dengan mempertahankan dan mencari pelanggan baru, serta mencari teknik produksi baru yang dapat meningkatkan efisiensi usaha; (c) Mengatasi ancaman eksternal, dengan cara memperbaiki mutu produk dan jasa, meningkatkan kualitas SDM serta meningkatkan kreativitas dan keaktifan tenaga pemasaran dalam mencari terobosan baru; dan (d) Memaksimumkan peluang eksternal, yang antara lain melalui upaya kerjasama yang saling menguntungkan dengan perusahaan sejenis atau yang dalam keterkaitan. Contoh joint venture

  13. Strategi BUMD …. (2) Strategi Penumbuhan Perusahaan, adalah bertujuan untuk menumbuhkan dan mengembangkan perusahaan sesuai dengan ukuran besaran yang disepakati untuk mencapai tujuan jangka panjang perusahaan. BUMD dikatakan tumbuh jika perusahaan daerah itu berhasil meningkatkan antara lain, volume penjualan, pangsa pasar, besarnya laba dan aset perusahaan. Beberapa tindakan yang dapat dilakukan agar perusahaan terus tumbuh berkembang diantaranya adalah mengkonsentrasikan bisnis pada produk yang representatif, melakukan perluasan pasar, pengembangan produk baru, dan integrasi horizontal dan/atau vertikal.

  14. Strategi BUMD ………. (3) Strategi Penyehatan Perusahaan, yaitu yang dilakukan melalui pendekatan strategik dan pendekatan operasional. Dalam pendekatan strategik, misalnya, jika terjadi kesalahan strategis seperti ketidakmampuan perusahaan dalam memenuhi kebutuhan konsumen sesuai dengan misinya, maka perlu dilakukan penilaian menyeluruh terhadap bisnis yang dilakukan untuk perubahan dan penyempurnaannya. Sedangkan dengan pendekatan operasional ditujukan untuk melakukan perubahan operasi perusahaan tanpa merubah strategi bisnis. Dalam hubungan ini langkah-langakah yang biasa diambil olehperusahaan dalam rangka penyehatan operasi diantaranya adalah: (a) Meningkatkan penghasilan yang diperoleh dengan berbagai teknik bisnis, misalnya pemotongan harga, peningkatan promosi, penambahan dan perbaikan pelayanan konsumen, memperbaiki saluran distribusi dan memperbaiki kualitas produk, dan (b) Melaksanakan pemotongan biaya (penghematan).

  15. Strategi Generik

  16. Rantai Nilai Perusahaan

More Related