1 / 11

Filum Arthropoda-Kelas Myriapoda Made by : Raden Iqrafia Ashna www.iqrafia.blogspot.com

Filum Arthropoda-Kelas Myriapoda Made by : Raden Iqrafia Ashna www.iqrafia.blogspot.com. Biologi. 3. Kelas Myriapoda. Ciri umum : Tubuh terdiri atas kepala ( sefala ) dan perut (abdomen) saja

masako
Download Presentation

Filum Arthropoda-Kelas Myriapoda Made by : Raden Iqrafia Ashna www.iqrafia.blogspot.com

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. FilumArthropoda-KelasMyriapodaMade by : RadenIqrafiaAshnawww.iqrafia.blogspot.com Biologi

  2. 3. KelasMyriapoda Ciriumum : • Tubuhterdiriataskepala (sefala) danperut (abdomen) saja • Padakepala (sefala) memilikisepasangantena, sepasangmata, dan 2 atau 3 pasangrahang. • Tubuhberuas-ruasdansetiapruasmempunyaisatupasangatauduapasang kaki. • Hidupdidarat, kebanyakandidaerahtropis • Banyakterdapatditempat yang mengandungbanyaksampah, sepertikebundandibawahbebatuan • Tubuhberuas-ruasterdiriatas 10-200 segmen • Bentuktubuh­nyamemanjang • Respirasidengantrakea

  3. Ciriumum (lebih detail) • Dibagiankepalaterdapatsatupasangantenasebagaialatperabadansepasangmatatunggal (ocellus). Penambahanjumlahsegmenterjadipadatiappergantiankulit. • AlatgerakpadakelompokhewanChilopodaadalahsatupasang kaki ditiapsegmenperut kaki, sedangkanpadaDiplopodaterdapatduapasang kaki padatiapsegmenperut, kecualisegmenterakhirnya. • Eksoskeletonterdiridarikulitkerasdarizatkitin yang berfungsimelindungialat-alatdalam, tempatmelekatnyaototdanmemberibentuktubuh. Zatkitintidaklarutdalam air, alkohol, alkalis, asammaupungetahpencernaanhewan lain. • Kulitkitin yang tipisterletakpadaperbatasanantaraduasegmen, yaitudibawahkulitkitin yang tebal. Denganadanyakulitkitin yang tipisinilahmakahewaninidapatbergerakleluasa. Kulitkitininimengalamieksdisis

  4. Ciri yang menonjol • Tubuhterbagimenjadibanyakruas, dengan kaki yang keluarpadasetiapruasnya. • Kepalaterlihatjelas, sedang dada dan abdomen takada. Ruas-ruas tubuh Kepala

  5. Klasifikasi (Ordo) Myriapoda • OrdoChilopoda [si kaki seratus (centipedes)] Ciri-ciri : • Tubuhpipihkearahdorsoventral (memanjang) danberuas-ruas • Disetiapruasterdapatsatupasang kaki • Padaruasdibelakangkepalaterdapatmulutygdilengkapi “taringbisa” (maksiliped) ygberfungsiuntukmembunuhmangsanya • Diderahkepala (sefala) terdapat 5 pasangantenaygpanjang, 2 pasangmatatunggal, danmulut • Bersifatkarnivora, umumnyamemangsahewankecilsepertiinsecta, mollusca, dancacing • Contoh : Lipan (Scolopendramarsitans), Kelabang(Scolopendridaehorus), Lithobriusfarficatus, danScutigeracoleoptrata

  6. StrukturtubuhChilopoda

  7. ContohChilopoda Scolopendramorsitans Lithobriusfarficatus Scutigeracoleoptrata

  8. Klasifikasi (Ordo) Myriapoda 2. OrdoDiplopoda [si kaki seribu (milipedes)] Ciri-ciri : • Memiliki 2 pasang kaki disetiapruastubuhnya. Umumnyamemiliki 30 pasang kaki ataulebih • Tubuhterdiriataskepaladanperut • Padakepalaterdapatsepasangantena, 2 pasangmatatunggal, danalatmuluttanpataringbisa • Respirasidengantrakea • Bersifatherbivora • Mempunyaiperananpentingdalampenghancuranserasahdihutan-hutanataukebun. Hal inikarenahewaninimempunyaikemampuanmemecahbahan-bahanorganikuntukmembentuk humus • Contoh: Glomeris, Sigmoria sp., Luwing (Spirobolussp.), danPolyxenus sp.

  9. StrukturtubuhDiplopoda Melindungidiridenganmenggulungtubuhnya

  10. ContohDiplopoda Luwing (Spirobolussp.)

More Related