1 / 15

Pengertian Hukum Islam

Pengertian Hukum Islam. Apa dan Bagaimana Hukum Islam?. Landasan. Al Qur’an: 1. Surah Al Maidah ayat 3 “ Wa radhitu lakum al Islama dinaa ( Dan Allah mengakui bagimu Islam sebagai Agama)

nuwa
Download Presentation

Pengertian Hukum Islam

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pengertian Hukum Islam Apa dan Bagaimana Hukum Islam?

  2. Landasan Al Qur’an: 1. Surah Al Maidah ayat 3 “ Wa radhitu lakum al Islama dinaa ( Dan Allah mengakui bagimu Islam sebagai Agama) 2. Surah Al Imran ayat 19 “ Inna’ddina inda llahi al Islam” ( Sesungguhnya agama yang benar disisi Allah adalah Islam)

  3. Arti kata ISLAM / Istilah • Aslama artinya berserah diri, pasrah. ( Surah Al Imran ayat 20 “ Faqul aslamtu wajhilillah” artinya berserah diri kepada Allah). Artinya bahwa manusia dihadapan Allah adalah lemah, kekuasaan, keperkasaan, kebesaran hanya milik Allah. Karena kelemahannya itulah manusia selayaknya menyerahkan sepenuhnya hidup dan matinya kepada kehendak dan takdir Allah.

  4. 2. Salima artinya menyelamatkan, ( selamat) menentramkan, mengamankan. ( kata kerja transitif yang memerlukan obyek) Artinya bahwa manusia dalam hidupnya harus mampu memberi keselamatan, ketentraman, dan keamanan kepada orang lain dan lingkungannya. Islam memberikan kedamaian dan keselamatan bagi sesama makhluk Allah.

  5. 3. Salama artinya menyelamatkan, menentramkan, mengamankan.(selamat) ( kata kerja intransitif yang tidak memerlukan obyek) Artinya bahwa manusia dalam hidupnya harus mampu memberi keselamatan, ketentraman, dan keamanan kepada diri pribadinya sendiri (tidak ada obyek lain yang dikenai). Islam dapat menimbulkan perasaan tentram dan damai dalam batin pemeluknya.

  6. Islam sebagai Agama • Tujuan Memberikan keselamatan secara lahir batin bagi pemeluknya dan lingkungan alam semesta ( Rahmatan Lil ‘alamin).

  7. Hubungan Hidup Manusia Dalam Agama Islam • Hubungan Vertikal ( Hablumminallah) Aspek penyerahan diri kepada pencipta dirinya (Allah) = Aslama • Hubungan Horizontal ( Hablumminnas) Aspek ukhuwah islamiyah, saling menyelamatkan sesama saudara=salima • Hubunan Intern ( qalbu) Aspek kedamaian bathin/rohani= salama

  8. Kerangka Dasar Ajaran Islam • Aqidah (Iman) ajaran ilmunya adalah Tauhid = Vertikal • Syariah (hukum) ajaran ilmunya adalah Fiqih = vertikal dan horizontal (ibadah&muamalah) • Akhlak (Ihsan) ajaran ilmunya adalah Tasawuf = intern

  9. Arti Islam Islam Aslama Salima Salama Vertikal Horizontal Intern Aqidah Syariah Tasawuf KERANGKA DASAR AJARAN ISLAM

  10. Apa arti HUKUM? • Berasal dari kata Hukm jamaknya Ahkam. • Sudikno Mertokusumo “keseluruhan kumpulan peraturan-peraturan atau kaedah-kaedah dalam suatu kehidupan bersama tentang tingkah laku yang berlaku dalam suatu kehidupan bersama yang dapat dipaksakan pelaksanaannya dengan suatu sanksi” (Mengenal Hukum) • Bentuknya: peraturan,pedoman, patokan, kaedah. • Sumber Hukum: UU, Kebiasaan, Perjanjian, Jurisprudensi, Dokrtrin ( akal pikiran manusia) • Sanksi: penjara, denda uang. • Sifat: temporer/ sementara

  11. Syariah • Artinya jalan yang harus ditempuh. • Abu Hanifa “ Syariah adalah semua yang diajarkan oleh Nabi Muhammada Saw yang bersumber pada wahyu Allah, yang merupakan bagian dari ajaran Islam” • Imam Syafi’I” Merupakan peraturan lahir batin bagi umat Islam yang bersumber pada wahyu Allah dan kesimpulan-kesimpulan yang dapat ditarik dari wahyu Allah. Peraturan itu mengenai cara berhubungan dengan Allah dan Makhluk Allah” • Sumber: Wahyu Allah • Sanksi: dunia – akhirat • Sifat : Universal dan tetap

  12. Fikih • Adalah ilmu yang mempelajari tentang syariah dan hasil pemahamannya itu terkandung dalam kitab-kitab fikih. • Jumhur ulama” pengetahuan tentang hukum syara’ yang diusahakan dari dalil-dalil yang rinci” • Sifat: dinamis (fleksibel), tidak universal, dapat berubah.

  13. Perkembangan Fiqih • Perkembangan fiqih di Indonesia adanya peraturan-peraturan di bidang hukum muamalah yg telah menjadi hukum positif. • Dibidang hukum keluarga, lahir kompilasi Hukum Islam yg mengatur hk perkw, kewarisan, hibah, wakaf dan sodaqoh. • Dibidang kelembagaan ekonomi telah tumbuh Bank Muamalat Indonesia 1990.

  14. 1. Apa pengertian hukum Islam? 2. Hukum – Syariah - fikih • Bersumber:? • Pemikiran dari:? • Bersifat: • Daya berlaku: • Sanksi:? • Hasilnya berupa/wujud:? • Dikumpulkan dua minggu (max) dari tgl 5 maret

  15. WASSALAM SEKIAN TERIMA KASIH

More Related