1 / 6

BAB III Pertanian , Usahatani , dan Pembangunan Usahatani

BAB III Pertanian , Usahatani , dan Pembangunan Usahatani.

solada
Download Presentation

BAB III Pertanian , Usahatani , dan Pembangunan Usahatani

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAB IIIPertanian, Usahatani, dan Pembangunan Usahatani Mosher (1981) menyatakanbahwapertanianadalahsejenisprosesproduksikhas yang didasarkanprosespertumbuhantanamandanhewan. Para petanimengaturdanmenggiatkanpertumbuhantanamandanhewanitudalamusahataninya(farm).Kegiatanproduksididalamsetiapusahatanimerupakansuatukegiatanusaha(business), sedangkanbiayadanpenerimaanmerupakanaspek-aspekpenting.

  2. Hernanto(1991), usahatanidiartikankesatuanorganisasiantarakereja, modal, danpengelolaan yang ditunjukkanuntukmemperolehproduksidilapanganpertanian Soeharjo (1993) menyatakanadaempathal yang perludiperhatikanuntukpembinaanusahatani. 1. organisasiusahatani yang difokuskanpadapengelolaanunsur-unsurproduksidantujuanusahanya. 2. polapemilikantanahusahatani. 3. kerjausahatani yang difokuskanpadadistribusikerjadanpenganggurandalamusahatani. 4. modal usahatani yang difokuskanpadaproporsidansumber modal petani.

  3. Faktor-faktor yang berpengaruhterhadapusahataniitudapatdigolongkandalamduahalsebagaiberikut • Faktordarialam (internal) usahatani: • petanipengelola (individupetani) • tanahtempatusahatani, • tenagakerja yang digunakandalamusahatani, • modal yang dibutuhkandalamusahatani, • kemampuanpetanidalammengalokasikanpenerimaankeluarga, dan • jumlahanggotakeluarga

  4. Faktordariluar (eksternal) usahatani: • tersedianyasaranatransportasidankomunikasi, • aspek-aspek yang menyangkutpemasaranhasildanbahanusahatani (hargahasi, hargasaprodi, dan lain-lain), • fasilitaskredit, dan • saranapenyuluhanbagipetani.

  5. Mosher ( 1984:79) menyebutkansyaratsyaratpokok yang dimaksudkanfasilitasdanjasa ( services ) yang harustersediabagiparapetanijikapertaniannyahendakdikembangkanketaraf yang lebihbaikadalah : 1. pasaran/pasaruntukhasilhasiluntukpertanian, 2. teknologiyangselaluberubah , 3. tersedianyasaranaproduksidanperalatansecara local 4. peransang(insetf) pruduksibagipetani, dan 5. pengangkutan/transportasi

More Related