1 / 8

INOVASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK

INOVASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK. Kelompok 11 : 1. Ary Wibowo ( 11310319 ) 2. Rizki Novita ( 1 1310330 ) 3. Anggun Octora Yuniar (1 1310347 ) 4. Ida Safitri ( 11310350). Pengertian Pembelajaran Matematik Realistik.

yvonne-lott
Download Presentation

INOVASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. INOVASI PEMBELAJARAN MATEMATIKAPEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK Kelompok 11 : 1. Ary Wibowo(11310319) 2. Rizki Novita(11310330) 3. Anggun Octora Yuniar(11310347) 4. Ida Safitri (11310350)

  2. Pengertian Pembelajaran Matematik Realistik Menurut zainurie dalam (Soviawati, 2011) matematikarealistikadalahmatematikasekolah yang dilaksanakandenganmenempatkanrealitasdanpengalamansiswasebagaititikawalpembelajaran. Masalah-masalahrealistikdigunakansebagaisumbermunculnyakonsep-konsepmatematikaataupengetahuanmatematika formal. Pembelajaranmatematikarealistikdikelasberorientasipadakarakteristik-karakteristikRealistic Mathematics Education (RME), sehinggasiswamempunyaikesempatanuntukmenemukankembalikonsep-konsepmatematikaataupengetahuanmatematikaformal.

  3. Tujuan pembelajaran matematika realistik Menurut Suherman( 2003 :143), dalampembelajaransistem RME memilikibeberapatujuan yang hendakdicapai,antara lain: • Menciptakanmatematika agar lebihmenarik, lebihrelevandanbermaknaterhadapkehidupan, tidakterlalu formal dantidakterlaluabstrak. • Mencapaikeberhasilanpembelajarandenganmempertimbangkantingkatkemampuansiswa • Menciptakanbelajarmatematika yang berdasarpada” learning by doing” • Memunculkaninovasidalampenyelesaianmasalahmatematikadengantanpamenggunakanpenyelesaian (algoritma) yang baku • Menciptakanpembelajarandengankontekssebagaititikawalpembelajarantersebut.

  4. Karakteristik Pembelajaran Matematika Realistik Menurut Marpaungdalam (Budi, 2008) mengungkapkanbeberapaciripendidikanmatematikarealistikantara lain: • pembelajaranberpusat pada siswa • Siswadilatihuntukaktifberfikir dan berbuat • pembelajarandimulaidarimasalah-masalah yang nyata • siswadiberikesempatanmengembangkanstrategibelajarnyadenganberinteraksi dan bernegosiasidengankawanataugurunya dan gurumembantunya • Siswadibimbing pada pembentukankonseppenyelesaianpermasalahan • menekankanprosesreinvensiataurekonstruk • guruhanya berperansebagaifasilitatorataumanejerkelas.

  5. Langkah-langkahPembelajaranRealistik. MenurutSupinahdanAgus D.W (2008), langkah-langkahpembelajaranmatematikarealistikadalahsebagaiberikut: • Memulaipembelajarandenganmengajukanmasalah (soal) yang real bagisiswasesuaidenganpengalamandantingkatpengetahuannya, sehinggasiswasegeraterlibatdalampembelajaransecarabermakna. • Permasalahan yang diberikanharusdiarahkansesuaidengantujuan yang ingindicapaidalampembelajarantersebut. • Siswamengembangkanataumenciptakan model-model simboliksecara informal terhadappersoalan/permasalahan yang diajukan. • Pembelajaranberlangsungsecarainteraktif, siswamenjelaskandanmemberikanalasanterhadapjawaban yang diberikannya, memahamijawabantemannya (siswa lain), setujuterhadapjawabantemannya, menyatakanketidaksetujuan, mencarialternatifpenyelesaian yang lain, danmelakukanrefleksiterhadapsetiaplangkah yang ditempuhatauterhadaphasilpembelajaran

  6. Kelebihanpembelajaranrealistikdiantaranya: • Pesertadidikdapatmembangunsendiripengetahuannya. • Suasanapembelajaranlebihmenyenangkankarenamenggunakanrealitaskehidupansehinggamembuatpesertadidiktidakbosan • Melatih mental ataukeberanianpesertadidikuntukmengemukakanjawabanataupendapatnya. • siswa juga lebihaktifdankreatifdalammenyampaikanidenya, dapatmenggalipotensidirinyadalammengerjakansoal, sementara itu pengetahuanbaru yang dibangunsiswaberasaldariseperangkatragampengalamanseharihari akan lebih lama di ingat dari pada secara menyeluruh didapat dari guru.

  7. Kelemahanpembelajaranrealistikdiantaranya : • Membutuhkanwaktu yang lama. • Siswa yang pandaikadangtidaksabarmenantijawabannyaterhadapteman yang belumselesai. • Membutuhkanalatperaga yang sesuaidengansituasipembelajaransaatitu.

  8. Terima Kasih

More Related