1 / 23

Sistem surveilans

Sistem surveilans. Oleh Nugroho. PENGERTIAN KONSEP DASAR DAN KEGUNAAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI. Pengertian Surveillans

thyra
Download Presentation

Sistem surveilans

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Sistem surveilans Oleh Nugroho

  2. PENGERTIAN KONSEP DASAR DAN KEGUNAAN SURVEILANS EPIDEMIOLOGI Pengertian Surveillans Surveilans epidemiologi merupakan suatu rangkaian proses yang sistematis dan berkesinambungan dalam pengumpulan, analisa dan interpretasi data kesehatan. Kegiatan ini merupakan upaya untuk mengurangi dan memantau suatu peristiwa kesehatan. b. Unsur-unsur dalam kegiatan surveilans

  3. Unsur-unsur dalam kegiatan surveilans • Kegiatan pengamatan pengamatan terhadap penyakit dan masalah kesehatan serta faktor determinanya 2. Sistematis adalah proses pengumpulan, pengolahan dan analisis data serta penyebarluasan informasi epidemiologi 3. Terus menerus menunjukan kegiatan surveilans dilakukan setiap saat sehingga informasi epidemiologis tersedia secara terus menerus.

  4. Konsep dasar surveilans epidemiologi • Pengumpulan data. Kegiatan ini dapat dilakukan dengan surveilans aktif dan pasif • Pengolahan data • Analisa dan penyajian data • Penyebarluasan informasi

  5. Kegunaan surveilans epidemiologi • Mengamati kecenderungan dan memperkirakan besar masalah • Mendeteksi serta memprediksi adanya KLB • Menentukan program penangulangan wabah • Memperkirakan dampak program penanggulangan • Mengevaluasi program penanggulangan • Mempermudah perencanaan program pemberantasan penyakit • Mengamati kemajuan suatu program pencegahan dan pemberantasan penyakit.

  6. PENILAIAN SURVEILANS Tujuan sistem surveilans Apakah tujuan sistem surveilans (dapat lebih dari satu tujuan) yang ingin dinilai dinyatakan dengan jelas? Data /informasi yang dihasilkan dari sistem surveilans diperlukan dalam pengambilan keputusan untuk bertindak? Bagaimana dan kapan data/informasi yang dihasilkan sistem surveilans digunakan(untuk keputusan apa)?

  7. Personalia /staf • Berapa stap yang terlibat dalam sistem surveilans? • Apakah ada staf yang bertanggung jawab penuh dalam pelaksanaan sistem surveilans? • Apakah diskripsi tugas masing-masing staf dinyatakan dengan jelas?

  8. Sumber data • Dari mana data surveilans dikumpulkan? • Bagaimana data dikumpulkan? • Apakah formulir yang digunakan untuk mengumpulkan data tersedia? • Apakah merubah sumberdata dimungkinkan pada keadaan tertentu?

  9. Data yang dikumpulkan • Apakah variabel-variabel yang dikumpulkan dinyatakan dengan jelas? • Apakah kriteria diagnosis penyakit yang digunakan seragam? • Apakah sumber data yang dikumpulkan?

  10. Pelaksanaan sistem surveilans • Apakah staf yang bertanggung jawab menggumpulkan, mengolah data dipersiapkan ketrampilanya? • Apakah calon penguna telah dihubungi? • Apakah dilakukan upaya cukup untuk memastikan bahwa sistem suveilans berlangsung terus menerus? • Apakah surveilans cukup lentur, sehingga mudah untuk berubah? • Apakah data yang terkumpul diolah dan disajikan? • Apakah informasi/data surveilans digunakan untuk pengambilan keputusan untuk bertindak?

  11. ANALISIS KELEMAHAN /KEBUTUHAN SISTEM SURVEILANS • Diskripsi sistem surveilans menjelaskan sistem surveilans secara sistematis mulai dari tujuan sistem, manajemen organisasi, job description termasuk ditingkat mana keputusan atau umpan balik dilakukan, path atau jalur informasi yang dilalui, jenis data yang dilaporkan, form-form pendukung secara operasional, syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh suatu pelaporan informasi misal validitas dan reliabilitas.

  12. B. Evaluasi terhadap sistem surveilans • Evaluasi dilakukan mulai dari segmen yang paling bawah (tingkat desa) sampai misalnya ke tingkat provinsi • Evaluasi bisa dilakukan terhadap data yang dihasilkan, pengunaan informasi, tenaga baik secara kualitas dan kuantitas. • Cara evaluasi dan hasil analisis.

  13. C. Analisis faktor penyebab kelemahan sistem surveilans

  14. Peran dan Fungsi Sistem Surveilans

  15. Kerangka Konsep MonEv Sistem Surveilans – Respons WHO Struktur Surveilans Fungsi-Fungsi Pokok Mutu Surveilans Fungsi-Fungsi Pendukung

  16. Struktur Surveilans • Undang undang, Peraturan • IHR (international health regulation) • Strategi Surveilans • Alur Pelaporan data antar level • Jejaring Surveilans

  17. Mutu Surveilans • Ketepatan waktu • Kelengkapan laporan • Kegunaan • Sensitifitas • Spesifisitas • Fleksibelitas • Aceptability • Reliabel • Positif Prediktif Value • Representatif

  18. Fungsi-fungsi pokok S-R • Deteksi Kasus: Biasanya dilakukan oleh petugas kesehatan di sarana kesehatan. • Registrasi: Pencatatan di Rekam KesMas. • Konfirmasi - epidemiologis atau/dan laboratoris. • Pelaporan - data surveilans yg dikumpulkan di sarana kesehatan diteruskan ke tingkat kab, propinsi, pusat & internasional.

  19. Analisis & Interpretasi - data dianalisis & diinterpretasi di tingkat administratif yg membuat keputusan. Hasil analisis data (berupa angka dan diagram peringkas) diinterpretasi dan dikomunikasikan dalam bentuk rekomendasi. 6. Respons segera – kesiapan menghadapi perluasan masalah (wabah, keracunan), audit, alokasi logistik, dan bimbingan teknis.

  20. 7.Respons terencana: Perencanaan program pengendalian penyakit tahun anggaran berikut. 8.Feedback: Penyampaian informasi hasil respons dan rekomendasi ke tingkat2 administratif yg lebih rendah.

  21. Fungsi Pendukung • Standard an Pedoman • Pelatihan • Supervisi • Komunikasi • SDM, Anggaran, Logistik • Kordinasi

  22. Alternatif 1 8 4 KaDin UPS TU 5 8 Bidang & Seksi2 Bidang & Seksi2 4 8 6, 7 UPTD (Puskesmas UPTD (Puskesmas) 1, 2, 3

  23. TERIMA KASIH

More Related